Cara Cek Resi TAM Cargo Secara Online : Mudah dan Cepat

Cara cek resi online cepat dan anti ribet
Cara cek resi online cepat dan anti ribet (Gambar: tamcargo.co.id)
Bagikan ke teman-teman Anda

Cara cek resi TAM Cargo sangat mudah untuk dilakukan. Ada banyak sekali fasilitas online yang bisa kamu pilih untuk mengecek resi secara faktual dan akurat. Tidak hanya layanan dari TAM saja, ada juga layanan dari pihak ketiga yang bisa membantu kamu dalam proses pengecekan tersebut.

TAM atau singkatan dari Tunas Antarnusa Muda merupakan salah satu perusahaan jasa pengiriman yang ada di Indonesia saat ini. Perusahaan ini sudah berdiri sejak tahun 2011 lalu. Jangkauan pengirimannya juga cukup luas karena meliputi wilayah Jawa, Sumatera, Bali, Mataram, dan Lombok.

TAM menjanjikan proses pengiriman yang aman dan cepat. Komitmen ini didukung oleh 75 unit armada pribadi dengan berbagai kapasitas muatan yang dimilikinya. 

Hal ini memungkinkan kamu untuk memilih beberapa jenis paket pengiriman dengan harga yang variatif dan bisa disesuaikan terhadap kebutuhan. 

Cara Cek Resi TAM Cargo

Ada beberapa cara untuk cek resi TAM Cargo
Ada beberapa cara untuk cek resi TAM Cargo (Gambar: tamcargo.co.id)

Layanan dan perusahaan kargo satu ini juga semakin maksimal dengan fitur pengecekan resi yang yang sangat mudah. Setelah dirangkum dari berbagai sumber, ada 10 metode pengecekan yang paling akurat untuk setiap barang yang dikirim melalui layanan kargo satu ini.

Metode pengecekan ini juga bisa dilakukan di rumah kamu masing-masing karena semuanya berbasis online. Penasaran apa saja langkah-langkah pengecekan resi tersebut? Langsung saja simak penjelasan selengkapnya di bawah ini:

1. Melalui Website Resmi TAM Cargo

  • Kunjungi https://www.tamcargo.co.id/
  • Kemudian scroll halaman ke bagian bawah.
  • Temukan fitur pengecekan resi, lalu klik menu “Cek Resi Pengiriman”.
  • Masukkan nomor resi pengiriman kamu pada kolom yang tersedia. Pastikan kamu memasukkan nomor dengan benar.
  • Lalu Klik tombol “cek resi” yang ada di bawahnya. 
  • Tunggu beberapa saat karena sistem sedang memproses permintaan kamu.
  • Setelahnya hasil tracking barang akan muncul secara detail.

2. Menghubungi Call Center TAM Cargo

Selain lewat website resminya, cek resi juga bisa melalui call center TAM Cargo
Selain lewat website resminya, cek resi juga bisa melalui call center TAM Cargo

Cara lain yang bisa kamu lakukan adalah menghubungi call center dari TAM cargo melalui nomor telepon 021-84974240. Namun, tentu saja opsi pengecekan satu ini membutuhkan pulsa. 

Jika kamu sedang tidak memilikinya, kamu juga bisa mengirimkan email ke alamat . Ini merupakan alamat email resmi Customer Service TAM.

Sayangnya ketika menggunakan cara ini, kendala seringkali muncul. Pasalnya, ada banyak konsumen yang melakukan panggilan dan pengiriman email secara bersamaan ke nomor dan alamat tersebut. Jadi kamu harus sabar menunggu hingga permintaan diproses oleh tim customer service. 

3. Melalui Situs Cek Resi Online

  • Masukkan alamat resmi Cek Resi Online di https://cekresi-online.com/cek-resi-tam-cargo/
  • Scroll sedikit ke bagian bawah dan temukan kolom pengecekan resi.
  • Masukkan nomor resi pengiriman TAM Cargo pada kolom tersebut.
  • Klik tombol “Cek Resi”.
  • Tunggu sesaat sehingga situs memproses permintaan kamu.
  • Setelah ini data tracking dari barang akan ditampilkan secara detail.

4. Melalui Situs Tracking Global

  • Masukkan alamat Tracking Global http://tracking-global.com/id/cek-resi-tam-cargo/
  • Setelah masuk ke halaman utama, kamu akan menemukan kolom untuk pengecekan resi.
  • Masukkan nomor resi ke dalam kolom tersebut.
  • Kemudian, klik tombol “Lacak” yang ada di sampingnya. 
  • Tunggu sebentar situs akan memproses permintaan kamu.
  • Setelah ini, data dari pengiriman akan muncul secara detail.

5. Melalui Situs Tracking Status

  • Akses halaman resmi Tracking Status di alamat www.tracking-status.com/tam-cargo.
  • Setelah masuk ke halaman utama, akan muncul kolom pengecekan.
  • Masukkan resi pengiriman TAM Cargo yang kamu miliki pada kolom tersebut. 
  • Lalu klik tombol “Lacak Paket” yang ada di bagian bawah. 
  • Tunggu beberapa detik dan situs akan menampilkan status pengiriman barang kamu setelahnya.

6. Melalui Situs 365 Tracking

7. Melalui Situs Courier Tracking

  • Masuk ke alamat resmi Courier Tracking di https://www.trackmycourier.com/tamcargo.
  • Setelah masuk ke halaman utama, kamu akan menemukan kolom untuk menginput nomor resi.
  • Masukkan nomor resi TAM Cargo pada kolom tersebut.
  • Klik tombol “Lacak” yang ada di sampingnya. 
  • Tunggu beberapa detik situs akan memproses permintaan kamu.
  • Setelahnya, situs akan menampilkan informasi detail mengenai paket yang sedang dikirimkan.

8. Melalui Situs Cekresi

  • Masuk ke alamat resmi cekresi di https://tanyapaket.cekresi.com/cek-pengiriman. 
  • Klik menu Lacak Paket Sekarang.
  • Pilih TAM atau PT Tunas Antarnusa Muda. 
  • Masukkan nomor resi pengiriman kamu pada kolom yang muncul.
  • Klik tombol CEK yang ada di sampingnya.
  • Tunggu beberapa saat karena situs sedang memproses permintaan kamu.
  • Setelahnya data dari produk yang sudah dikirim akan muncul dengan detail.

Tentunya beberapa cara cek resi TAM cargo di atas sangat mudah untuk dilakukan. Jika kemudian resi kamu tidak muncul, cek kembali apakah kamu salah dalam menginput nomornya? Atau bisa jadi produk tersebut memang belum dikirimkan. 

Selain menggunakan TAM Cargo, kamu bisa memakai jasa layanan dari Indah Cargo untuk mengirim paket ke alamat yang kamu tuju.

Loading

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Kami tidak berafiliasi dengan Gojek, Grab, OVO, Tokopedia, Shopee dan layanan lainnya yang dibahas di website kami.